Senin, 23 Februari 2015

Merubah Mindset


Assalamu'alaikum..
Bismillahirrahmanirrahiim…

Dari semasa kecil, saya yang tinggal di Daerah yang Rutinitas Banjir, dan memang sudah akrab sekali dengan banjir. Daerah kami bebas banjir. Banjir kapan aja mo dateng, bebas.

Tinggal gimana nyiasatin, ngadepin, njalanin kesusahan. Soal mindset, kesiapan hati, keriangan, dan doa. Sambil perbaiki buat ke depannya.

Bisa ga mendeskripsikan kesusahan dengan kesenangan dan keriangan? Contoh… Hujan itu adalah saat nikmat makan gorengan di kolong jembatan.

Bila keadaan susah, tapi terdeskripsikan dengan hal-hal yang menyenangkan, maka it’s be ajaiber… Play your mind… Think gud. Think positif.

Hilang motor itu… saatnya ganti yang baru…!!!Yeaaaa…

Saya jadi inget masa-masa kecil. Ketika masih kecil, semua positif aja. Riang aja. Termasuk saat banjir datang. Riang. Jalanan jadi punya anak-anak. No car. No motor.

Pada saat kita kecil, no limit. Dunia begitu luas. Jadi mungkin buat semua anak kecil. Saat ditanya, apa mimpi kamu? Jadi dokteeeeellll… sah.

Padahal cadel. Tapi cadel ga dipikir jadi halangan. Pokoknya ya ngucap ajaa: Jadi doktelll… Kurus. Letoy. Tapi pas ditanya? Aku mau jadi tentala.

Ketika engkau diberi kesusahan, lalu engkau melihat Kebesaran Allah, Tuhanmu, maka besarlah hatimu, dan terlihat senyummu.

Saat kawan-kawan dapet duit, tapi mindsetnya payah, maka yang keluar tuh bisa begini: “Wah… mestinya bisa dapet lebih besar nih…” Dan kesenangan pun, meaningless.

*Jangan Lupa Tinggalkan Komentarnya setelah membaca setiap artikel yang ada pada blog ini, shukron
Assalamu'alaikum.. 
By Putra Ramanda

Related Posts:

  • Buah Limau Buktikan Ketinggian Akhlak Rasulullah Assalamu'alaikum.. Video ini menceritakan akhlak Rasulullah saw. yang mulia. Menegaskan kebenaran firman Allah akan ketinggian akhlak Muhammad, R… Read More
  • #WhoIsMuhammad Assalamu'alaikum.. Nabi Muhammad, kekasihku. Selalu tercurah shalawat untuk engkau. Seseorang yang selalu kurindukan. Asli. Kuhafal Surah Muh… Read More
  • Ada Allah Assalamu'alaikum.. Ada Allah… Jangan pada kecil hati. Ada Allah… Jangan pada putus asa. Ada Allah. Teruslah berbesar hati, &berharap. Keajai… Read More
  • Jangan Risau dengan Besarnya Masalahmu Assalamu'alaikum.. Apa-apa yang luput, dari dunia, ga usah sedih. Sedihlah bila kita bermaksiat kepada-Nya, durhaka kepada-Nya, dan melew… Read More
  • Atas Nama Cinta (Basmallah) Assalamu'alaikum.. Malam sudah larut. Kadir masih duduk menemani Zikro yang tengah menyelesaikan tahapan akhir finishing lemari. Sejak dua hari la… Read More

1 komentar: